Malam Anugerah Jurnalis Pertamina, Puluhan Jurnalis Masuk Nominasi
Malam anugrah Jurnalis Pertamina Jatim Balinus yang di gelar di Navatol Samator Hotel Surabaya Selasa malam menghadirkan puluhan Jurnalis yang masuk nominator pemenang karya jurnalis, baik Media Online, Cetak, Radio maupun Televisi. Malam AJP 2021 berlangsung meriah dengan penyerahan penghargaan kepada para pemenang lomba.
AGROPOLITAN.TV- Malam anugrah Jurnalis Pertamina Jatim Balinus yang di gelar di Navatol Samator Hotel Surabaya Selasa malam menghadirkan puluhan Jurnalis yang masuk nominator pemenang karya jurnalis, baik Media Online, Cetak, Radio maupun Televisi. Malam AJP 2021 berlangsung meriah dengan penyerahan penghargaan kepada para pemenang lomba.
Setidaknya ada 20 Jurnalis yang hadir secara offline dalam malam anugrah Jurnalis Pertamina yang juga di siarkan secara online melalui aplikasi Zoom.
Hadir langsung dalam kegiatan tersebut exekutif general Meneger Pertamina Niaga Jatim Balinus, Deni Djukardi serta Deden Mochammad Idhani selaku area Manager Communication & CSR
Marketing Region Jatimbalinus
PT Pertamina Patra Niaga.
Exekutif general Meneger Pertamina Niaga Jatim Balinus, Deni Djukardi menegaskan sangat mengapresiasi dengan karya karya Jurnalis yang sudah di ikutkan dalan lomba AJB 2021.
Pihaknya juga beterimakasih atas tulisan yang sudah di muat secara faktual dan menjadi literasi bagi masyarakat luas akan program pertamina yang sudah di jalankan selama Tahun 2021.
Sekedar perlu di katahui tahun ini Pertamina sukses menggelar Anugerah Jurnalistik Pertamina (AJP) 2021 dengan mengusung tema “Energizing You”. Tema kali ini juga telah ditetapkan menjadi tema komunikasi perusahaan tahun 2021 sejalan dengan langkah dan inovasi Pertamina untuk selalu memberikan energi dan mendorong kemajuan negeri.
Pertamina mengajak insanpers di seluruh Indonesia, baik Cetak, Online, Radio maupun Elektronik untuk menghasilkan karya penuh energi dalam AJP 20. Ajang ini juga terbuka untuk seluruh media lokal dan media nasional di seluruh wilayah operasi Pertamina untuk memberikan karya terbaiknya.
Dengantema “Energizing You” Pertamina membuka peluang berbagai karya jurnalistik untuk mengangkat beragam informasi terkait Pertamina Go Green, Pertamina Go Global, Pertamina Go Digital, Pertamina Go Collaborative, Pertamina Go Productive & Efficient dan Pertamina Go Sustainable.
AJP 2021 mengkompetisikan 6 kategoriyakniKategori Media Cetak, Media Online, Kategori TV, Kategori Radio Foto Essay dan seputarpemberitaanterkait kegiatan CSR,Pemberdayaan Masyarakat.
Akbar ATV